Wisuda dan Tasyakuran Peserta Didik Kelas IX SMP Negeri 2 Eromoko Tahun Pelajaran 2022/2023

Hari kelulusan atau wisuda adalah momen yang amat bahagia. Hari di mana para peserta didik menantikannya. Maka tidak heran jika mereka begitu bahagia dan bangga di hari tersebut. Kamis (08/06/2023), seluruh warga SMP Negeri 2 Eromoko menggelar acara wisuda dan tasyakuran peserta didik kelas IX yang dimulai pukul 12:00 WIB – selesai. Acara tersebut diikuti […]

Selamat Menempuh PSAT Tahun Pelajaran 2022/2023 Bagi Kelas VII dan VII

Penilaian Sumatif Akhir Tahun (PSAT) Tahun Pelajaran 2022/2023 dilaksanakan selama 5 hari, yaitu mulai hari Senin (5/06/2023) sampai dengan Sabtu (10/06/2023), kecuali hari Kamis (8/06/2023) tidak dilaksanakan PSAT karena adanya kegiatan Wisuda dan Pelepasan Peserta Didik Kelas IX Tahun Pelajaran 2022/2023. PSAT diikuti oleh peserta didik kelas VII dan VIII SMP Negeri 2 Eromoko. Dalam […]

Rangkaian Kegiatan HUT Ke 30 SMP Negeri 2 Eromoko

Gebyar 30 Tahun Spenduro “Bergerak Bersama Mewujudkan Indonesia Emas”, itulah tema HUT SMP Negeri 2 Eromoko tahun ini. Dalam rangka memperingati HUT ke 30, SMP Negeri 2 Eromoko menyelenggarakan berbagai kegiatan yang berlangsung selama enam hari. Hari Jumat (19/05/2023) diawali dengan persiapan pembukaan kegiatan oleh Panitia GEBYAR 30 TH SPENDURO dan didampingi oleh bapak/ibu guru. […]

Selamat Hari Jadi Kabupaten Wonogiri Ke-282

Tepat 282 tahun yang lalu, yaitu pada hari Rabu Kliwon tanggal 19 Mei 1741, lahir cikal bakal Pemerintah Kabupaten Wonogiri yang masih sangat sederhana di Bumi Nglaroh, Kecamatan Selogiri. Raden Mas Said atau Pangeran Sambernyawa yang saat itu masih remaja 16 tahun, memiliki kesadaran yang melampaui kemudaannya untuk memimpin perjuangan melawan penjajah Belanda, melawan ketidakadilan, […]

Upacara Hardiknas 2023, Bergerak Bersama Semarakkan Merdeka Belajar

Tanggal 2 Mei merupakan hari yang diperingati sebagai Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas). Pada tahun 2023 ini, Kemendikbudristek RI menetapkan tema Hardiknas 2023 sebagai “Bergerak Bersama Semarakkan Merdeka Belajar”, yang menandakan pentingnya kemerdekaan belajar bagi semua lapisan masyarakat. Mengutip dari naskah pidato Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi, bapak Nadiem Anwar Makarim, menyampaikan :“Layar yang sudah […]

Halal Bi Halal Idul Fitri 1444 H Keluarga Besar Guru & Karyawan SMP Negeri 2 Eromoko

Halal Bi Halal adalah acara yang digelar usai hari raya Idul Fitri yang tujuannya untuk menjaga silaturahmi. Begitupun kegiatan Halal Bi Halal keluarga besar guru dan karyawan SMP Negeri 2 Eromoko adalah untuk mengharmoniskan hubungan dengan meminta dan menerima maaf.Kegiatan dilaksanakan pada hari Selasa (25/04/2023) pukul 09.00 WIB sampai selesai, bertempat di rumah ibu Dra. […]

Bimbingan Teknis dan Problem Solving Dapodik Dinas P dan K Wonogiri

Bimbingan Teknis dan Problem Solving Dapodik Dinas P dan K Wonogiri

SMP Negeri 2 Eromoko – Berdasarkan Peraturan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, Dan Teknologi Republik Indonesia Nomor 2 Tahun 2022 tentang Petunjuk Tehnik Pengelolaan Dana Bantuan Operasional Penyelenggaraan Pendidikan Anak Usia Dini, Bantuan Operasional Sekolah, Dan Bantuan Operasional Penyelenggaraan Pendidikan Kesetaraan, dalam pasal 4 disebutkan syarat penerima Dana BOP PAUD, Dana BOS dan Dana BOP Kesetaraan salah […]

Rapat Koordinasi Kepala Sekolah dengan Tim Tata Usaha (TU) SMP Negeri 2 Eromoko

Rapat Koordinasi Kepala Sekolah dengan Tim Tata Usaha (TU) SMP Negeri 2 Eromoko

SMP Negeri 2 Eromoko – Pada hari Jumat (05/08/2022) dilaksanakan Rapat Koordinasi Kepala Sekolah dengan tim Tata Usaha (TU). Rapat bertempat di Ruang Kepala SMP Negeri 2 Eromoko. Dalam rapat ini, membahas tentang : 1. Terkait adanya kunjungan tim Puskesmas Eromoko 2, dianjurkan untuk meningkatkan kebersihan badan, pakaian, dan lingkungan sekolah. Dan untuk bulan Juli 2022 […]

Evaluasi dan Pelatihan Aplikasi Garuda-21

Evaluasi dan Pelatihan Aplikasi Garuda-21

SMP Negeri 2 Eromoko – Sehubungan dengan pelaksanaan Program Sekolah Digital di Kabupaten Wonogiri, SMP Negeri 2 Eromoko menugaskan 2 (dua) orang untuk mengikuti kegiatan Evaluasi dan Pelatihan LMS Garuda-21, yang di selenggarakan di Rumah Makan Selera Nusantara Wonogiri pada hari Selasa (23/08/2022). GARUDA-21 merupakan GERAKKAN ANAK CERDAS INDONESIA Abad 21. Sebuah sistem pembelajaran terintegrasi dengan Microsoft 365 […]